Sebelum kita bahas kadar alkohol captain morgan, ada baiknya kita mengenal apa itu Captain Morgan? Ya minuman beralkohol dengan ikon bajak laut yang terkenal, digemari banyak orang karena rasanya yang manis dan menyegarkan. Namun, di balik kelezatannya, tersembunyi bahaya yang mengintai