Hiperglikemia, atau gula darah tinggi, adalah kondisi di mana kadar gula darah dalam tubuh melebihi batas normal. Kondisi ini merupakan salah satu tanda utama diabetes, penyakit yang ditandai dengan ketidakmampuan tubuh memproduksi atau menggunakan insulin secara efektif. Insulin adalah hormon