Kenapa Peneliti Menyebut Penyakit Alzheimer sebagai Diabetes Tipe 3 ? – Bagaimana diabetes berhubungan dengan penurunan kognitif? Memang rumit dan tidak sepenuhnya dipahami, namun semakin banyak bukti yang menghubungkan kedua kondisi tersebut. Meskipun istilah “diabetes tipe 3” telah
Dunia Alzheimer baru saja diguncang temuan menggemparkan oleh para peneliti dari Amsterdam University Medical Centers dan Maastricht University. Mereka mengidentifikasi lima varian biologis unik yang terkait langsung dengan Alzheimer, membuka tabir keragaman penyakit ini dan berpotensi mengubah arah pengembangan pengobatan di masa depan. Alzheimer, momok jutaan orang di